728-banner

Home » » CARA MEMASANG INFOCUS DI LAPTOP

CARA MEMASANG INFOCUS DI LAPTOP

Written By Unknown on Minggu, 10 November 2013 | Minggu, November 10, 2013

hay sobat iffat sulthan ..
kali ini ifat akan memberikan cara memasang infokus di laptop ..
  mari kita  mulai ...

Pernah kah anda memiliki masalah ketika hendak menampilkan tampilan dari laptop ke infocus? di sini akan ada solusinya, artikel ini bagi anda yang hendak presentasi di mana saja. Namun, tidak tahu bagaimana menghubungkan laptop ke infocus. tidak perlu panik lagi, dan langsung saja ya.

Ney caranya:
1.setelah infocus telah terpasang, dan udah di atur fokusnya (maksudnya tidak ngblur gtu)
2.Pasang kabel VGA ato penghubung Infocus ke laptop. Bukan kabel pengaliran listriknya ya
3.Nah, di sini ada beberapa cara:
   a. Kamu bisa menekan tombol windows (tombol pada keyboard yang ada gambar bendera tu loh kawan) + tombol P.
   b. Kamu bisa menekan ato tinggal tekan tombol Fn + tombol penghubung tampilan laptop ke infocus, biasanya F7 ato F5 (tergantung laptopmu)
   c. Klik kanan pada dekstop, cari screen resolution. tekan ato klik tulisan Connect to a projector tinggal klik sesukamu
4.Nah, terakhir kalau kurang puas dengan tampilannya seperti kekecilan dsb. anda bisa pergi ke screen resolution (seperti cara 3.c) cuma anda mengeset displaynya saja di sini.

Itu tadi, pembahasan topik kita pada hari ini. Semoga bermanfaat bagi anda. Jadi, apa kini anda masih panik juga? tentu tidak bukan? malah anda bisa mengajarkan ke kawan anda yang masih gaptek (gagap teknologi) Hhe ...


Share this article :

0 komentar:

 
Support : Your Link | Your Link | Your Link
Copyright © 2013. Sejarah Internet dan perkembangan nya - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger